Jum’at dan Minggu, 21 & 23 Februari 2025 Himpunan Mahasiswa Ekonomi Pembangunan (HIMEPA) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura mengadakan kegiatan Economic E-Sport Competition (ESC) yang merupakan salah satu program kerja dari Gebyar HIMEPA dengan tema “Berkompetisi Dengan Sportivitas Dan …
Stocklab Competition merupakan agenda tahunan yang diselenggarakan oleh Divisi Public Relation Kelompok Studi Pasar Modal (KSPM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura. Pada tahun ini, kompetisi ini berlangsung pada 22 Februari 2025 di Ruang PPAK Lantai 2. Dan 53 peserta …
MOP (Mathematics On the Paper) adalah kompetisi nasional penerapan matematika dalam kehidupan sehari-hari yang dituangkan dalam bentuk karya tulis.MOP Mahasiswa pada Komet ke-21 ini bertemakan “Mengungkap Rahasia Matematika sebagai Kunci Inovasi Generasi Muda untuk Konservasi dan Pengelolaan Berkelanjutan dalam Menghadapi …
Sabtu, 22 Februari 2025 Himpunan Mahasiswa Ekonomi Pembangunan (HIMEPA) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura menyelenggarakan Seminar Nasional (SEMNAS) secara offline di Gedung Konferensi Universitas Tanjungpura. Kegiatan ini merupakan kegiatan seminar yang mengangkat tema pertambangan dan membahas definisi serta kontribusi …
MOP (Mathematics On the Paper) adalah kompetisi nasional penerapan matematika dalam kehidupan sehari-hari yang dituangkan dalam bentuk karya tulis.MOP Mahasiswa pada Komet ke-21 ini bertemakan “Mengungkap Rahasia Matematika sebagai Kunci Inovasi Generasi Muda untuk Konservasi dan Pengelolaan Berkelanjutan dalam Menghadapi …
Stocklab Competition 2025 adalah sebuah kompetisi tahunan yang diselenggarakan oleh Kelompok Studi Pasar Modal (KSPM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura. Kompetisi ini bertujuan untuk memberikan wawasan dan pengetahuan mengenai pasar modal kepada mahasiswa, serta menumbuhkan minat berinvestasi di kalangan …
Kamis, 20 Februari 2025 Gerakan Cetak Pengusaha (GERCEP) yang diselenggarakan oleh bidang Kewirausahaan Himpunan Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis merupakan sebuah inisiatif yang bertujuan untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan di kalangan mahasiswa Manajemen melalui wadah yang mendukung pengembangan ide bisnis, …
HIMEPA Care yang dilaksanakan oleh Himpunan Mahasiswa Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Tanjungpura merupakan salah satu program kerja dari Bidang Eksternal HIMEPA FEB UNTAN dimana pada program kerja merujuk pada 2 dari 17 poin dari salah satu program …
Hari Selasa, 12 Februari 2025 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura mengadakan Rapat Senat Terbuka dalam rangka Yudisium Program Sarjana dan Program Pascasarjana Periode II Tahun Akademik 2024/2024 yang bertempat di Hotel Aston Pontianak. Total jumlah wisudawan yang diyudisium hari …
iForte National Dance Competition adalah ajang kompetisi tari bergengsi yang mempertemukan berbagai tim berbakat dari seluruh Indonesia. Dalam kompetisi ini, tim kami berhasil meraih Juara 1 Pada Regional Balikpapan, sebuah pencapaian yang membanggakan sekaligus menjadi bukti kerja keras, kreativitas, dan …